Minggu, 25 Juli 2010

Tentang SEO dan Kegunaanya

SEO, trik SEO, meningkatkan traffic blog, tutorial blogspot
Ibarat kita membuat toko atau kios, kita harus mempromosikan website kita juga.
Jika kita di kehidupan non maya, kita bisa membuat selebaran, brosur, reklame untuk mempromosikannya...
Demikian juga di dunia maya !!! kita juga perlu promosi !! Tapi di sini cara berpromosi tentunya berbeda dengan dunia nyata......
Seperti halnya toko ata kios di dunia nyata, inti dari suatu website adalah
visitor !!! Suatu website akan "mati"
jika tdk ada visitor. iya kan ????

Gimana cara mendapatkan visitor tersebut di dunia maya ???

Secara garis besar, visitor tsb dibagi menjadi 3 aja...

Direct
Referal
Search Engine

Direct : jika visitor mengetik url kita secara langsung di browser

Referal : Jika visitor berasal dari referensi website lain

Search Engne : Jika visitor datang dari search engine spt google, bing,
msn, ask dll

Mana yg lebih baik itu semua ?????

tentu aja search engine loh.........
tapi apa lainnya tdk penting ?? penting juga !!! ini berhubungan
dengan visitor, jadi semuannya penting. Semakin banyak visitor,
semakin baik. Apalagi visitor yang datang tsb mempunyai IP Publik yg berbeda2, pasti lebih baik....
Perhitungan inilah yang di sebut alexa yaitu nilai website kita dilihat dari visitor unik. Semakin kecil nilai alexa, semakin baik.
Di atas disebutkan visitor dari search engine yang terbaik....kenapa?
Visitor yang tdk kenal rata2 mnggunakan search engine untuk mencari kata2 yang dikehendaki.
Search engine itu bisa di google, yahoo, bing atau lainnya.

Disinilah kita berkompetisi dengan website2 lain untuk menduduki halaman terbaik di pencarian search engine tersebut dengan suatu kata2
atau keyword tertentu.. tapi tidaklah semudah itu kita menduduki halaman pertama di search engine, kita harus mengatur website kita sebaik mungkin. Inilah yang di sebut SEO atau search engine optimization.....
Sekian penjelasan dari saya,
Semoga bermanfaat

0 komentar:

Posting Komentar

 

Pesan

Terima Kasih Atas Kunjungan Anda Kunjungi Juga Blog Informasi D-Empires Untuk Mendapatkan Informasi Dari Segala Bidang

Site Info

Followers

File Saved Copyright © 2009 Community is Designed by Bie Blogger Template